Solusio Plasenta Terlepasnya sebagian atau seluruh plasenta yang implantasinya normal, sebelum janin dilahirkan, pada masa kehamilan atau persalinan, disertai perdarahan pervaginam, pada usia kehamilan ³ 20 minggu. KRITERIA DIAGNOSIS Anamnesis Perdarahan timbul akibat adanya trauma pada abdomen atau timbul spontan akibat adanya penyulit pada kehamilan yang merupakan predisposisi solusio plasenta. Faktor predisposisi solusio plasenta antara lain : usia ibu semakin tua, multi paritas, preeklampsia, hipertensi kronik, ketuban pecah pada kehamilan preterm, merokok, trombofilia, pengguna kokain,...
kolom pencarian
06 November 2010
Solusio Plasenta
BACA SELENGKAPNYA - Solusio Plasenta
: jika file belum ter-download,Sabar smpe Loading halaman selesai lalu klik DOWNLOAD lagi
Label:
Kebidanan Patologis
Tetesan Oksitosin pada Persalinan
TETESAN OKSITOSIN PADA PERSALINANOleh : dr. Rahmany Djamil & dr. IMS. Murah Manoe, Sp.OG. Tetesan oksitosin pada persalinan adalah pemberian oksitosin secara tetes melalui infus dengan tujuan menimbulkan atau memperkuat his. (1) Indikasi pemberian oksitosin : (1)1. Mengakhiri kehamilan.2. Memperkuat kontraksi rahim selama persalinan. Kontraindikasi pemberian oksitosin : induksi persalinan. Cara pemberian oksitosin :1. Oksitosin tidak diberikan secara oral karena dirusak di dalam lambung olehtripsin.2. Oksitosin diberikan secara bucal, nasal spray, intramuskuler, dan intravena. (2,3)3. Pemberian...
: jika file belum ter-download,Sabar smpe Loading halaman selesai lalu klik DOWNLOAD lagi
Label:
Kebidanan Patologis
Proses Persalinan Sectio Caesar
Berikut video proses persalinan cesar: Bayi Sungsang atau yang dalam bahasa medis disebut Mal Presentasi, adalah keadaan di mana bokong bayi berada di posisi terendah janin di dalam panggul. Posisi tidak lazim, karena seharusnya posisi terendah di dalam panggul adalah kepala. Posisi bayi sungsang umumnya ditemukan pada kehamilan kurang bulan (preterm) atau di usia kehamilan kurang dari 37 minggu. Kondisi banyi sungsang prosentasenya ternyata cukup tinggi, yakni mencapai 33 persen. Namun jumlah ini akan menurun saat usia kehamilan bertambah dan mendekati cukup bulan, yaitu sekitar minggu...
: jika file belum ter-download,Sabar smpe Loading halaman selesai lalu klik DOWNLOAD lagi
Label:
Kebidanan Patologis
Partus Prematurus
PengertianPada haid yang teratur, persalinan preterm dapat di definisikan sebagai persalinan yang terjadi antara usia kehamilan 20-37 minggu dihitung dari hari pertama haid teraskhir (ACOG,1997). Menurut Wibowo (1997) yang mengutip pendapat Herron,dkk , persalinan prematur adalah kontraksi uterus yang teratur setelah kehamilan 20 minggu dan sebelum 37 minggu , dengan interval kontraksi 5 hingga 8 menit atau kurang dan disertai dengan satu atau lebih tanda berikut : (1) perubahan serviks yang progresif, (2) dilatasi serviks 2 sentimeter atau lebih, (3) penipisan serviks 80 persen atau lebih.Firmansyah...
: jika file belum ter-download,Sabar smpe Loading halaman selesai lalu klik DOWNLOAD lagi
Label:
Kebidanan Patologis,
Konsep Dasar
05 November 2010
Pengetahuan dan sikap remaja tentang bahaya seks bebas di SMA

BAB IPENDAHULUANA. Latar BelakangRemaja merupakan salah satu tahap dalam kehidupan dari masa kanak-kanak kemasa dewasa, suatu tahap perkembangan sudah dimulai namun yang pasti setiap laki-laki maupun perempuan akan mengalami suatu perubahan-perubahan yang terjadi pada remaja adalah munculnya dorongan-dorongan seks, perasaan yang terjadi pada remaja menimbulkan berbagai bentuk ekspresi hubungan seks (Pangkahila, 1998). Sudut pandang kesehatan masalah yang sangat mengkhawatirkan pada masa kelompok usia remaja adalah masalah yang berkaitan dengan seks bebas (unprotected sexuality), penyebaran Penyakit...
: jika file belum ter-download,Sabar smpe Loading halaman selesai lalu klik DOWNLOAD lagi
Label:
Contoh KTI Kebidanan
Pengetahuan dan sikap remaja putri tentang menstruasi pada siswi kelas II SMP

BAB IPENDAHULUANA. Latar Belakang MasalahTujuan jangka panjang pembangunan di bidang kesehatan adalah menciptakan Indonesia Sehat 2010, bukan hanya sehat fisik tetapi juga sehat psikologis. Salah satu sasaran yang ditetapkan untuk tahun 2010 adalah meningkatkan kesehatan reproduksi. Upaya menuju tersedianya Standar Pelayanan Medik dalam bidang kesehatan reproduksi telah dilaksanakan melalui berbagai kegiatan strategik dalam tahun-tahun terakhir, yang dimulai dengan dibentuknya Jaringan Nasional Pelatihan Klinik Kesehatan Reproduksi (JNPK-KR) serta diperkenalkannya pelatihan berdasarkan kompetensi...
: jika file belum ter-download,Sabar smpe Loading halaman selesai lalu klik DOWNLOAD lagi
Label:
Contoh KTI Kebidanan
Pengetahuan dan sikap ibu hamil tentang teknik prenatal breastcare postnatal breastcare dan teknik menyusi di RB

BAB IPENDAHULUANA. Latar Belakang MasalahKehamilan adalah masa yang menggembirakan, bagi calon orang tua dan keluarga. Calon orang tua terutama calon ibu perlu memiliki pengetahuan dan kesiapan untuk hamil, melahirkan dan menyusui anak. Dalam era pembangunan ini menyusui bayi mempunyai arti ekonomi yang besar, dari 214 juta jiwa penduduk Indonesia terdapat kurang lebih 15 juta jiwa anak-anak usia dibawah 2 tahun (Profil Indonesia, 2003). Bila seluruh bayi disusukan sampai usia 2 tahun, maka jumlah ASI yang dihasilkan oleh 15 juta ibu yang menyusukan kurang lebih 15 juta liter per hari. (Rulina...
: jika file belum ter-download,Sabar smpe Loading halaman selesai lalu klik DOWNLOAD lagi
Label:
Contoh KTI Kebidanan
Pengetahuan dan sikap dukun terlatih dalam menolong persalinan di wilayah puskesmas

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang MasalahPelayanan kesehatan maternal dan neonatal merupakan salah satu unsur penentu status kesehatan masyarakat terutama ibu dan anak. Saat ini angka kematian ibu (AKI) dan angka kematian bayi (AKB) masih tinggi yaitu 334 per 100.000 kelahiran hidup dan 21,8 per 1.000 kelahiran hidup. (Saifuddin, 2002 : xii).Penyebab langsung kematian ibu di Indonesia yaitu perdarahan, infeksi dan eklamsi. Selain itu penyebab tak langsung kematian ibu antara lain adalah anemia, kurang energi kronis dan keadaan empat terlalu yaitu : terlalu muda atau tua untuk kehamilan, terlalu...
: jika file belum ter-download,Sabar smpe Loading halaman selesai lalu klik DOWNLOAD lagi
Label:
Contoh KTI Kebidanan
Pengetahuan dan sikap remaja tentang seks pranikah di SMU

BAB IPENDAHULUANA. Latar BelakangMasyarakat menghadapi kenyataan bahwa kehamilan remaja makin meningkat dan menjadi masalah, makin derasnya arus informasi yang dapat menimbulkan rangsangan seksual remaja, dan pada akhirnya mendorong remaja untuk melakukan hubungan seks pranikah dan memberikan dampak pada terjadinya penyakit hubungan seks dan kehamilan di luar perkawinan (Manuaba, 1998).Suatu survei yang dilakukan pada beberapa negara maju menunjukkan bahwa Amerika Serikat mempunyai angka kehamilan remaja (usia 15 – 19 tahun) sebesar 95/1000, Perancis 44/1000 dengan aborsi 27/1000, Swedia 35/1000...
: jika file belum ter-download,Sabar smpe Loading halaman selesai lalu klik DOWNLOAD lagi
Label:
Contoh KTI Kebidanan
04 November 2010
MIOM (TUMOR) RAHIM
MIOM (TUMOR) RAHIMMiom rahim (uterine fibroids atau juga disebut fibromyoma, leimyoma atau fibroids) adalah tumor jinak otot dinding rahim yang muncul pada wanita di masa reproduksi. Miom dapat muncul di dalam atau di luar rahim atau dalam otot dinding rahim. Miom biasanya tumbuh dari satu sel otot kecil yang terus berkembang. Awalnya adalah gangguan fungsi saraf yang disebabkan gangguan hormon estrogen serta emosi yang tidak seimbang. Gangguan fungsi saraf itu kemudian menyebabkan kesalahan bentuk otot di dalam rahim.Di rahim dapat muncul satu atau lebih miom. Ukuran miom beragam mulai dari sekecil...
: jika file belum ter-download,Sabar smpe Loading halaman selesai lalu klik DOWNLOAD lagi
KISTA OVARIUMKista Ovarium Apakah kista ovarium itu? Kista adalah kantong berisi cairan, kista seperti balon berisi air, dapat tumbuh di mana saja da
Kista Ovarium Apakah kista ovarium itu? Kista adalah kantong berisi cairan, kista seperti balon berisi air, dapat tumbuh di mana saja dan jenisnya bermacam-macam. Kista yang berada di dalam atau permukaan ovarium (indung telur) disebut kista ovarium atau tumor ovarium. Kista ovarium sering terjadi pada wanita di masa reproduksinya. Sebagian besar kista terbentuk karena perubahan kadar hormon yang terjadi selama siklus haid, produksi dan pelepasan sel telur dari ovarium. Gejala-gejala Sebagian besar kista ovarium tidak menimbulkan gejala, atau hanya sedikit nyeri yang tidak berbahaya....
: jika file belum ter-download,Sabar smpe Loading halaman selesai lalu klik DOWNLOAD lagi
Menyusui pasca Persalinan Cesarea
Persalinan secara operasi (cesar) menjadi salah satu pilihan baik secara terpaksa dilakukan maupun atas permintaan ibu. Seorang ibu yang menjalani persalinan caesar tapi mempunyai keinginan kuat untuk dapat memberikan ASI pada bayinya kadang kala mengalami hambatan pada produksi ASI nya. Beberapa keadaan yang dapat menyertai pasca persalinan cesar yang dapat mempengaruhi ASI baik secara langsung maupun tidak langsung antara lain: 1. Pengaruh obat -obatan yang diterima ibu baik untuk prosedur operasi maupun pasca operasi. Beberapa obat dikhawatirkan akan berpengaruh pada ASI. 2. Perlunya...
: jika file belum ter-download,Sabar smpe Loading halaman selesai lalu klik DOWNLOAD lagi
Subscribe to:
Posts (Atom)